Selasa, 22 Juli 2014

Kerugian Menabung Di Bank

  •        Terkena risiko bank. Kalau bank bangkrut, duit anda beresiko hilang. Kalau bank administrasinya jelek, uang anda bisa hilang. 
  •        Terkena risiko negara (country risk) dimana bank beroperasi. Misal kalau negara perang (perang hebat seperti PD2), misalnya, tabungan dan SDB (safe deposit box) orang bisa diambil oleh otoritas berwenang. Dengan alasan warga harus support negara yang kekurangan uang berperang. 
  •         Terkena risiko negara mata-uang denominasi tabungan. Misal rupiah menurun harganya, nilai tabungan anda menurun juga. 
  •       Dana yang kita tabung akan cenderung berkurang nilainya, karena banyak biaya yang muncul dan dikenakan pada kita oleh pihak bank. Seperti biaya administrasi, biaya materai dll.
  •         Mudahnya cara pengambilan tabungan dengan mesin ATM yang dapat ditemui dimana-mana.







Tidak ada komentar:

Posting Komentar